Tips Menghindari Penyalahgunaan Narkoba DiKalangan Remaja
Baca Juga
Narkoba Atau Napza ini sama sama mengacu pada kelompok kelompok senyawa yang pada umumnya memiliki resiko kecanduan pada pemaikanya. Menurut Dokter kesehatan "Narkoba adalah senyawa senyawa psikotropika yang biasa dipakai untuk membius pasien saat hendak dioperasi". Namun kini Narkoba disalahgunakan oleh para remaja maupun orang dewasa.
Pada saat ini Narkoba telah memakan jiwa sebanyak 50orang per-harinya di Indonesia. Pertama dengar sayapun kaget, betapa bodohnya manusia telah sia-siakan nyawanya demi Narkoba itu sendiri.
Hingga kini penyebaran Narkoba hampir seluruh penjuru dunia salah satunya di Indonesia. Tentunya masyarakat dan pemerintah sangat khawatir akan hal yang terjadi ini. Upaya-upaya pemberantasan Narkoba pun sudah dilakukan sejak lama, Namun sedikit kemungkinan menghindari Narkoba di kalangan Remaja maupun dewasa.
Sayapun merasa khawatir akan hal yang dialami dunia sekarang. bahkan anak dibawah umur (anak SD dan SMP) pun ikut terjerumus kedalam penyalahgunaan Narkoba, Tapi kali ini saya akan membagikan Tips Menghindari Penyalahgunaan Narkoba Dikalangan Remaja nih simak terus ya,,
Tips Menghindari Penyalahgunaan Narkoba Dikalangan Remaja:
1. Bimbingan Orangtua
Bimbingan orang tua adalah peran sangat penting karna sebagai seorang anak sebenci bencinya dengan orang tua pasti dia akan nurut apabila orangtua pun menuntun anaknya kejalan yang benar agar tidak terjerumus penyalahgunaan narkoba dan sejenisnya.
2. Memilih Pergaulan Yang Baik Untuk Remaja
Nah, Memilih pergaulan yang baik juga sangat berperan penting pada remaja, karna ramaja mulai mengenal segala hal karna pergaulan apabila siRemaja pergaulannya bebas, walaupun siRemaja sebelumnya belum pernah menggunakan narkoba, karna Pergaulan bebas dia tertarik lalu mencobanya, awalnya sih sekedarnya mencoba tapi lama kelamaan akan terbiasa dan akan mengalami kecanduan narkoba bagi siRemaja.
3. Tidak Mudah Menerima Barang Dari Orang Asing
Tidak mudah menerima barang dari orang asing, nah ini juga sangat penting karna banyak orang jahat yang ingin kita membeli barangnya ( seperti permen, coklat coklatan dan lainnya) yang didalamnya sudah mengandung obat obatan berbahaya, wah ini sangat berbahaya bagi remaja yang membelinya apalagi mencobanya. saran saya sebaiknya kita tidak perlu menerima barang yang menurut kita asing atau tidak baik bagi kita walaupun itu terlihat enak/bagus tapi demi keselamatan kita lebih baik ditolak.
Semoga para remaja di Indonesia mengerti akan Bahayanya Narkoba. sayapun merasa cukup kejam narkoba karna telah memakan korban jiwa setiap harinya. ayo kita sama sama "Nyatakan perang pada Narkoba"
Nah itulah TIPS MENGHINDARI PENYALAHGUNAAN NARKOBA DIKALANGAN REMAJA Yang dapat saya sajikan kali ini, semoga bermanfaat bagi saya tentunya dan bagi kalian semua yang membacanya. Salam.
EmoticonEmoticon